Rabu, 26 Mei 2010

Persegeseran Paradigma Manajemen

Nama :David Bernato

NPM :13209618

Kelas :1EA05

Salam sejahtera bagi kita semua.

Dalam hal ini saya akan mencoba menjelaskan tentang persegeseran-pergeseran paradigma manajemen.Manusia dalam pergeseran paradigma manajemen pada semula dianggap sebagai beban/biaya bagi setiap orang.Sebagai contoh seorang manajer yang mempunyaikaryawan atau pegawai.Semula manajer menganggap karyawan sebagai beban,karena manajer harus mengeluarkan uang untuk gaji para karyawan yang ia miliki setiap bulannya.Maka kebanyakan karyawan merasa tidak nyaman dan akhirnya mengundurkan diri.

Semakin bertambahnya waktu karyawan tidak lagi dianggap beban tapi karyawan diperlakukan sebagai modal/asset.Walaupun manajer harus mengeluarkan uang untuk mereka tapi disisi lain karyawan memberikan timbal balik dengan membantu pekerjaan-pekerjaan manajer di kantor sehingga pekerjaan yang dilakukan secara bersama-sama/team work akan terselesaikan dengan baik.Kini ada perubahan antara manajer dengan karyawan.Di tahun 2010 ini manajer sudah menganggap karyawannya sebagai rekan/partner kerja disuatu perusahaan.Seorang manajer tidak mungkin bisa bekerja sendiri,oleh sebab itu manajer sangat membutuhkan seorang partner kerja yang baik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar